Lintas Sumbar
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Lintas Sumbar
No Result
View All Result

Walikota Pariaman Sidak Pulau Angso Duo

Sabtu, 15 Mei 2021 | 15:41
Walikota Pariaman Sidak Pulau Angso Duo

Walikota Pariaman Sidak Pulau Angso Duo, Sabtu, 15/5.

Share on FacebookShare on Twitter

Lintassumbar.co.id – Walikota Pariaman Genius Umar melakukan sidak terkait penerapan protokol kesehatan di Pulau Angso Duo, Sabtu, 15/5.

Genius Umar mengatakan Pemko Pariaman tetap membuka objek wisata selama lebaran, namun dengan menerapkan protokol kesehatan letat.

BacaJuga

Genius Umar Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Minang

7 Warga Kota Pariaman Ikuti PBK Boarding BBPVP Medan

“Berwisata sehat ke Kota Pariaman adalah salah satu pilihan terbaik saat ini. Namun, ada beberapa aturan yang harus diperhatikan oleh wisatawan ketika berkunjung kesini, yakni protokol kesehatan,” ujarnya.

Genius menambahkan berwisata ke Kota Pariaman wajib memakai masker. Selain itu setiap pengunjung juga dilakukan pengecekan suhu tubuh di beberapa lokasi.

“Kemudian tempat cuci tangan di tempat-tempat strategis dan posko-posko yang disediakan oleh pemerintah kota agar Pariaman menjadi kota terdepan dalam pelaksanaan protokol kesehatan/ CHSE dalam menyambut wisatawan yang datang,” ulas Genius. (*)

ShareTweetSend

Berita Terkait

Genius Umar Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Minang

Genius Umar Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Minang

Jumat, 22 September 2023 | 06:40

...

7 Warga Kota Pariaman Ikuti PBK Boarding BBPVP Medan

7 Warga Kota Pariaman Ikuti PBK Boarding BBPVP Medan

Jumat, 22 September 2023 | 06:36

...

Puluhan Pelaku UMKM Jota Pariaman Ikuti Pelatihan Pemasaran

Puluhan Pelaku UMKM Jota Pariaman Ikuti Pelatihan Pemasaran

Jumat, 22 September 2023 | 06:33

...

Tinjau Korban Banjir di Sampan, Mardison Barikan Bantuan 1 Ton Beras

Tinjau Korban Banjir di Sampan, Mardison Barikan Bantuan 1 Ton Beras

Jumat, 22 September 2023 | 06:19

...

Genius – Mardison Kompak Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP IKO PARIS

Genius – Mardison Kompak Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP IKO PARIS

Selasa, 19 September 2023 | 06:36

...

Suhatri Bur dan Mardison Hadiri Malam Keakraban Bersama Serdadu

Suhatri Bur dan Mardison Hadiri Malam Keakraban Bersama Serdadu

Selasa, 19 September 2023 | 06:30

...

Rumah Gadang Permata Sakato di Bekasi Diresmikan

Rumah Gadang Permata Sakato di Bekasi Diresmikan

Selasa, 19 September 2023 | 06:23

...

KONI Pariaman Usulkan Pembangunan Kolam Renang dan Kejuaraan Tarkam ke Menpora

KONI Pariaman Usulkan Pembangunan Kolam Renang dan Kejuaraan Tarkam ke Menpora

Sabtu, 16 September 2023 | 19:58

...

Komentar

BERITA TERKINI

Genius Umar Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Minang

Genius Umar Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Minang

Jumat, 22 September 2023 | 06:40
7 Warga Kota Pariaman Ikuti PBK Boarding BBPVP Medan

7 Warga Kota Pariaman Ikuti PBK Boarding BBPVP Medan

Jumat, 22 September 2023 | 06:36
Puluhan Pelaku UMKM Jota Pariaman Ikuti Pelatihan Pemasaran

Puluhan Pelaku UMKM Jota Pariaman Ikuti Pelatihan Pemasaran

Jumat, 22 September 2023 | 06:33
Tinjau Korban Banjir di Sampan, Mardison Barikan Bantuan 1 Ton Beras

Tinjau Korban Banjir di Sampan, Mardison Barikan Bantuan 1 Ton Beras

Jumat, 22 September 2023 | 06:19
Genius – Mardison Kompak Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP IKO PARIS

Genius – Mardison Kompak Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP IKO PARIS

Selasa, 19 September 2023 | 06:36
Suhatri Bur dan Mardison Hadiri Malam Keakraban Bersama Serdadu

Suhatri Bur dan Mardison Hadiri Malam Keakraban Bersama Serdadu

Selasa, 19 September 2023 | 06:30
Rumah Gadang Permata Sakato di Bekasi Diresmikan

Rumah Gadang Permata Sakato di Bekasi Diresmikan

Selasa, 19 September 2023 | 06:23
KONI Pariaman Usulkan Pembangunan Kolam Renang dan Kejuaraan Tarkam ke Menpora

KONI Pariaman Usulkan Pembangunan Kolam Renang dan Kejuaraan Tarkam ke Menpora

Sabtu, 16 September 2023 | 19:58
Dasril Terpilih Sebagai Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Padangpariaman

Dasril Terpilih Sebagai Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Padangpariaman

Jumat, 15 September 2023 | 11:41
Pemko Pariaman Gelar Training Penyuluh Pertanian

Pemko Pariaman Gelar Training Penyuluh Pertanian

Rabu, 13 September 2023 | 17:42
Kepala Sekolah SD se-Kecamatan Pariaman Tengah Gelar Lomba Permainan Tradisional

Kepala Sekolah SD se-Kecamatan Pariaman Tengah Gelar Lomba Permainan Tradisional

Rabu, 13 September 2023 | 17:37
DPRD Padang Rapat Paripurna Penyampaian Nota Keuangan Ranperda APBD-P 2023

DPRD Padang Rapat Paripurna Penyampaian Nota Keuangan Ranperda APBD-P 2023

Rabu, 13 September 2023 | 16:12
  • Redaksi
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
www.lintassumbar.co.id

© 2023 - Developed by Sumbarweb.

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video

© 2023 - Developed by Sumbarweb.