Lintas Sumbar
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Lintas Sumbar
No Result
View All Result

Program Jumat Berkah Pemkab Pasbar Banyak Manfaat

Senin, 8 November 2021 | 22:00
Program Jumat Berkah Pemkab Pasbar Banyak Manfaat
Share on FacebookShare on Twitter

Lintassumbar.co.id – Bupati Pasaman Barat (Pasbar), Hamsuardi bersama Kepala OPD, Kabag, Kabid, Camat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pasaman Barat melaksanakan Jumat Berkah di Masjid Al Muhaimin Jorong Tombang Nagari Sinuruik Kecamatan Talamau, Kabupaten Pasbar, Jumat (5/11).

Program Pemerintah Daerah untuk melihat kondisi masyarakat secara langsung dalam Jumat Berkah ini mendatangkan manfaat yang besar. Selain memberi bantuan untuk masjid yang dikunjungi, masyarakat juga bisa menyampaikan keinginannya kepada pemimpin mereka.

BacaJuga

Ketua TP-PKK Padang Pariaman Ikuti Pertemuan Istri Kepala Daerah di Pariaman

Padangpariaman Raih Harapan 1 Lomba Masak Serba Ikan

Bupati Pasbar Hamsuardi mengatakan kunjungan ‘Jumat Berkah’ adalah sebagai sarana silaturahmi dan komunikasi antara pemerintah daerah dengan masyarakat.

Program keagamaan ini lanjutnya, dilakukan dengan mendatangi masjid yang terbengkalai atau membutuhkan bantuan yang dilaksanakan pada hari Jumat. Pemerintah datang dengan membawa seluruh OPD dan melihat langsung apa yang terjadi di tengah-tengah masyarakat.

“Saya datang ke sini bersama kepala OPD, Kabag dan stakeholder terkait lainnya untuk melihat masyarakat yang ada di sini. Dengan kunjungan ini kita akan tahu mana masjid yang membutuhan sentuhan bantuan dan mana yang tidak. Mana masyarakat yang harus dibantu dan membutuhkan uluran tangan pemerintah,” kata Hamsuardi.

Ia menambahakan ada beberapa program pemerintah di bidang agama, seperti magrib mengaji dan Jumat berkah ini.

“Saya minta kepada masyarakat Tombang untuk menggalakkan program maghrib mengaji di setiap rumah,” imbuhnya.

Dirinya menjelaskan dalam kesempatan tersebut pihaknya memberikan infak sebesar Rp.52 juta kepada masjid Al Muhaimin. Selain itu, juga memberikan bantuan bedah rumah sebesar Rp.20 juta dari Baznas Pasbar.

Dalam kesempatan tersebut, masyarakat juga diberikan kesempatan untuk menyampaikan harapan dan keinginan kepada bupati Pasbar. Melalui kepala jorong Tombang meminta untuk perbaikan jalan karena kondisi jalan ke wilayah tersebut masih belum diaspal.

“Kita melihat masyarakat di sini membutuhkan pembangunan jalan dan jembatan, pembangunan sarana prasarana pendidikan, serta alat pemancar telekomunikasi atau tower untuk mendukung sarana komunikasi, karena di sini masih blank spot,” ujar Hamsuardi.
(ME/Ub)

ShareTweetSend

Berita Terkait

Ketua TP-PKK Padang Pariaman Ikuti Pertemuan Istri Kepala Daerah di Pariaman

Ketua TP-PKK Padang Pariaman Ikuti Pertemuan Istri Kepala Daerah di Pariaman

Selasa, 26 September 2023 | 19:07

...

Padangpariaman Raih Harapan 1 Lomba Masak Serba Ikan

Padangpariaman Raih Harapan 1 Lomba Masak Serba Ikan

Selasa, 26 September 2023 | 18:13

...

Kepala Sekolah SD se-Kota Pariaman Ikuti Peningkatan Kompetensi

Kepala Sekolah SD se-Kota Pariaman Ikuti Peningkatan Kompetensi

Selasa, 26 September 2023 | 17:25

...

77 Keluarga Kurang Mampu di Pariaman Terima Bantuan Sembako

77 Keluarga Kurang Mampu di Pariaman Terima Bantuan Sembako

Selasa, 26 September 2023 | 17:19

...

Genius Umar: Pendidikan Bisa Merubah Nasib

Genius Umar: Pendidikan Bisa Merubah Nasib

Senin, 25 September 2023 | 16:47

...

Sidak ke Kantor Camat Pariaman Selatan, Mardison Minta ASN Berikan Pelayanan Terbaik kepada Masyarakat

Sidak ke Kantor Camat Pariaman Selatan, Mardison Minta ASN Berikan Pelayanan Terbaik kepada Masyarakat

Senin, 25 September 2023 | 16:43

...

Kejurnas Sepatu Roda di Pariaman Berakhir, Ini Pemenangnya

Kejurnas Sepatu Roda di Pariaman Berakhir, Ini Pemenangnya

Senin, 25 September 2023 | 16:33

...

Car Free Day, Warga Pariaman Bisa Bebas Berolahraga

Car Free Day, Warga Pariaman Bisa Bebas Berolahraga

Senin, 25 September 2023 | 16:21

...

Komentar

BERITA TERKINI

Ketua TP-PKK Padang Pariaman Ikuti Pertemuan Istri Kepala Daerah di Pariaman

Ketua TP-PKK Padang Pariaman Ikuti Pertemuan Istri Kepala Daerah di Pariaman

Selasa, 26 September 2023 | 19:07
Padangpariaman Raih Harapan 1 Lomba Masak Serba Ikan

Padangpariaman Raih Harapan 1 Lomba Masak Serba Ikan

Selasa, 26 September 2023 | 18:13
Kepala Sekolah SD se-Kota Pariaman Ikuti Peningkatan Kompetensi

Kepala Sekolah SD se-Kota Pariaman Ikuti Peningkatan Kompetensi

Selasa, 26 September 2023 | 17:25
77 Keluarga Kurang Mampu di Pariaman Terima Bantuan Sembako

77 Keluarga Kurang Mampu di Pariaman Terima Bantuan Sembako

Selasa, 26 September 2023 | 17:19
Genius Umar: Pendidikan Bisa Merubah Nasib

Genius Umar: Pendidikan Bisa Merubah Nasib

Senin, 25 September 2023 | 16:47
Sidak ke Kantor Camat Pariaman Selatan, Mardison Minta ASN Berikan Pelayanan Terbaik kepada Masyarakat

Sidak ke Kantor Camat Pariaman Selatan, Mardison Minta ASN Berikan Pelayanan Terbaik kepada Masyarakat

Senin, 25 September 2023 | 16:43
Kejurnas Sepatu Roda di Pariaman Berakhir, Ini Pemenangnya

Kejurnas Sepatu Roda di Pariaman Berakhir, Ini Pemenangnya

Senin, 25 September 2023 | 16:33
Car Free Day, Warga Pariaman Bisa Bebas Berolahraga

Car Free Day, Warga Pariaman Bisa Bebas Berolahraga

Senin, 25 September 2023 | 16:21
Kota Pariaman Kirim Tenaga Kerja Ikuti Pelatihan di BPVP Kemenaker RI

Kota Pariaman Kirim Tenaga Kerja Ikuti Pelatihan di BPVP Kemenaker RI

Minggu, 24 September 2023 | 05:54
Ratusan Peserta Ikuti Kejurnas Sepatu Roda Terbuka Piala Walikota Pariaman

Ratusan Peserta Ikuti Kejurnas Sepatu Roda Terbuka Piala Walikota Pariaman

Minggu, 24 September 2023 | 05:50
Rampung, Jalan Lingkar Pasar Sungai Geringging Sudah Bisa Digunakan

Rampung, Jalan Lingkar Pasar Sungai Geringging Sudah Bisa Digunakan

Sabtu, 23 September 2023 | 17:14
Pemkab Padangpariaman Gelar Seminar Peningkatan Kapasitas Perempuan di Bidang Politik

Pemkab Padangpariaman Gelar Seminar Peningkatan Kapasitas Perempuan di Bidang Politik

Sabtu, 23 September 2023 | 17:09
  • Redaksi
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
www.lintassumbar.co.id

© 2023 - Developed by Sumbarweb.

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video

© 2023 - Developed by Sumbarweb.