Lintas Sumbar
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Lintas Sumbar
No Result
View All Result

Catat, Ini Lokasi Venue Porprov Sumbar di Padang Pariaman

Selasa, 3 Desember 2019 | 13:29
Share on FacebookShare on Twitter
Maskor Porprov Sumbar XV, si Kambia

Lintassumbar.com, Padangpariaman – Kesiapan venue pertandingan untuk ajang Porprov Sumbar yang bakal digelar di Padangpariaman November mendatang mencapai 90 persen.

“Dari 34 cabang olahraga yang dipertandingkan, tinggal Atletik yang belum dapat dipastikan lokasinya,” ujar Sekda Padangpariaman saat rapat persiapan Porprov  di ruang rapat Bupati di Pariaman Jumat (06/04).

BacaJuga

Camat Padang Selatan Digerebek Istri Berselingkuh dengan Staf, Walikota Padang Ambil Tindakan

Prihatin, John Kenedy Azis Ajak Semua Pihak Cegah Kekerasan Terhadap Anak

Sekda Jonpriadi menjelaskan untuk cabor atletik sedang disiapkan Lapangan Pacuan Kuda Duku Banyak sebagai alternatif pertama venue atletik.

“Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang sedang mengkaji lapangan Duku Banyak tersebut untuk disiapkan sebagai venue atletik,” tambah Jonpriadi.

Selain venue atletik, media center dan lokasi bazar juga belum mendapat kepastian namun beberapa alternatif sudah diapungkan untuk ditinjau guna memastikan lokasi yang sesuai.

Sementara itu Sekretariat Porprov sendiri berada di Kantor Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahrga di Parit Malintang Kecamatan Enam Lingkung.

Berikut Data Venue Porprov Sumbar:

1. Angkat Berat, Angkat Besi: Hall SMA Negeri V Koto Kampung Dalam

2. Aero Sport: Bukit Putuih, Kecamatan Batang Anai

3. Balap Sepeda: IKK-Sicincin-Koto Mambang-Padang Sago-Jati-Limau Puruik-V Koto Kampung Dalam-Kota Pariaman-Pauh Kambar-Lubuk Alung-Parit Malintang-IKK (jarak 120 Km).

4. Bola Basket: Lapangan Bola Basket PLN Tapakis Kecamatan Ulakan Tapakis

5. Bola Volly (Indoor dan Pasir): Kompleks Kantor Disparpora, Kecamatan Enam Lingkung.

6. Bridge: Anai Resort, Kecamatan 2 x 11 Kayu Tanam

7. Bulu Tangkis: Hall Padang Baru Parit Malintang, Kecamatan Enam Lingkung.

8. Balap Motor: IKK Parit Malintang, Kecamatan Enam Lingkung.

9. Billiard: Anai Resort Kecamatan 2 x 11 Kayu Tanam.

10. Catur: INS Kayu Tanam, Kecamatan 2 x 11 Kayu Tanam.

11. Dayung: Muara Anai, Kecamatan Batang Anai.

12. Gulat: SMA Negeri 2 Batang Anai.

13. Judo: Hall Sarita, Kecamatan Sungai Geringging.

14. Karate: GOR Rajo Bujang Karan Aur, Kota Pariaman.

15. Kricket: Lapangan Bola Padang Sago

16. Kempo: Hall PLN Batang Tapakis, Kecamatan Ulakan Tapakis.

17. Menembak: IKK Parit Malintang, Kecamatan Enam Lingkung dan MAPOLRES Padang Pariaman, Kecamatan Enam Lingkung.

18. Muathai: Terminal Angkutan Perdesaan Pasar Sungai Limau Kecamatan Sungai Limau.

19. Pencak Silat: Aula SUPM Negeri, Kecamatan V Koto Kampung Dalam.

20. Panahan: Lapangan Bola Kaki Basuang, Kecamatan V Koto Kampung Dalam.

21. Panjat Tabing: Kompleks Kantor Disparpora, Kecamatan Enam Lingkung.

22. Renang: Kolam Renang Sikabu, Kecamatan Lubuk Alung.

23. Sepak Takraw: SMP Negeri 1 V Koto Timur

24. Senam: Super Hall Tapakis Palak Atok, Kecamatan Lubuk Alung.

25. Sepak Bola: GOR Sungai Sariak Kecamatan VII Koto, Lapangan PERSIS Sungai Sariak Kecamatan VII Koto, Lapangan Manunggal Pauh Kambar Kecamatan Nan Sabaris, Lapangan Pasar Kampung Dalam Kecamatan V Koto Kampung Dalam, Lapangan Puabu Sicincin Kecamatan 2 x 11 Enam Lingkung.

Futsal: Lapangan Futsal TMC Kota Pariaman.

26. Sepatu Roda: TK Model Limpato Kecamatan VII Koto.

27. Soft Tenis: Lapangan Tenis INS Kayu Tanam Kecamatan 2 x 11 Kayu Tanam.

28. Taekwondo: Hall Kantor Disparpora, Kecamatan Enam Lingkung.

29. Tarung Drajat: GOR Nagari Sungai Asam, Kecamatan 2 x 11 Enam Lingkung.

30. Tenis Lapangan: Lapangan Tenis Karan Aur Kota Pariaman.

31. Tenis Meja: Lapangan Futsal Sikabu Kecamatan Lubuk Alung.

32. Tinju: Pasar Nagari Pakandangan Kecamatan Enam Lingkung.

33. Wushu: GOR Rajo Bujang Karan Aur, Kota Pariaman.

Tags: Olahraga
ShareTweetSend

Berita Terkait

Ilustrasi.

Camat Padang Selatan Digerebek Istri Berselingkuh dengan Staf, Walikota Padang Ambil Tindakan

Senin, 28 April 2025 | 07:00

...

Prihatin, John Kenedy Azis Ajak Semua Pihak Cegah Kekerasan Terhadap Anak

Minggu, 9 Maret 2025 | 11:12

...

Rahmat Saleh Minta Regulasi Gaji PPPK Diperkuat

Sabtu, 8 Maret 2025 | 10:17

...

Standar FIFA, Lapangan Dobi Sports Hub Kualitas Terbaik

Sabtu, 8 Maret 2025 | 10:12

...

DPRD Gelar Rapat Paripurna Serah Terima Jabatan Walikota Padang

Selasa, 4 Maret 2025 | 13:18

...

Inilah 18 Pasang Kepala Daerah di Sumbar yang Dilantik Prabowo

Kamis, 20 Februari 2025 | 20:41

...

PSU di 5 TPS, KPU Sumbar Jelaskan Alasannya

Kamis, 5 Desember 2024 | 19:12

...

Kalahkan Minang Sejagat, Persiko Lolos ke Final Piala Soeratin U17

Senin, 2 Desember 2024 | 05:58

...

BERITA TERKINI

Seluruh Jenazah Korban Laka Bus ALS Sudah Dijemput Keluarga

Jumat, 9 Mei 2025 | 16:14

Kebakaran di Kampus Unand Jati, Kerugian Capai 4 Miliar

Jumat, 9 Mei 2025 | 16:11

Semen Padang FC Targetkan 7 Poin di Sisa Pertandingan Liga 1

Jumat, 9 Mei 2025 | 16:09

Pemkab Padangapriaman dan Kejari Pariaman Teken MoU

Selasa, 6 Mei 2025 | 19:12
Ariza Aprilia Fitri.

Sengketa Informasi Publik: Antara Transparasi dan Privasi

Selasa, 6 Mei 2025 | 15:03

Diskominfo Pariaman Sosialisasikan Pembentukan PPID Desa

Selasa, 6 Mei 2025 | 07:26

Tingkatkan Layanan Kesehatan Pemko Pariaman Kunjungi Kemenkes RI

Selasa, 6 Mei 2025 | 07:15

Indonesia Luncurkan Platform AI Pertama di Dunia untuk Respons Penyakit Akibat Perubahan Iklim

Selasa, 6 Mei 2025 | 06:49

Bupati Padang Pariaman Ajak Muhammadiyah Bersinergi Membangun Daerah

Senin, 5 Mei 2025 | 20:46

John Kenedy Azis Optimis Dasa Wisma Sinar Pagi 3 Raih Juara Tingkat Provinsi

Senin, 5 Mei 2025 | 20:43

Rahmat Hidayat Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas

Senin, 5 Mei 2025 | 20:37

John Kenedy Azis Sampaikan Orasi Ilmiah di ISI Padang Panjang

Senin, 5 Mei 2025 | 20:34
  • Redaksi
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
www.lintassumbar.co.id

© 2023 - Developed by Sumbarweb.

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video

© 2023 - Developed by Sumbarweb.