Lintas Sumbar
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Lintas Sumbar
No Result
View All Result

Rudi Rilis: KAHMI Harus Berkontribusi Bangun Daerah

Minggu, 12 Juni 2022 | 09:35
Share on FacebookShare on Twitter

Lintassumbar.co.id – Sekjen Majelis Nasional (MN) Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Manimbang Kahariadi menghadiri pelantikan Majelis Daerah (MD) KAHMI Kabupaten Padang Pariaman dan Kota Pariaman Periode 2022-2027, Sabtu (11/6) di Hall IKK (Ibu Kota Kabupaten) Nagari Parik Malintang Kecamatan Anam Lingkuang.

Kegiatan yang diawali dengan orasi kebangsaan oleh Sekjen Majelis Nasional KAHMI Manimbang Kahariadi dengan judul Dimensi Esensial dalam pengembangan organisasi sebagai penggerak pembangunan bangsa.

BacaJuga

Pemkab Padangapriaman dan Kejari Pariaman Teken MoU

Sengketa Informasi Publik: Antara Transparasi dan Privasi

Tema yang diusung dalam acara ini, adalah “Melangkah menuju KAHMI Pariaman yang bermartabat, maju dan profesional untuk Indonesia emas 2045”.

“Semoga anggota presidium dan jajaran pengurus yang baru dilantik, dapat berkolaborasi dengan Pemerintah Kota Pariaman dan Kabupaten Padang Pariaman. Terutama dalam pelaksanaan program Pemerintahan dan Pembangunan,” ujar Sekda Padangpariaman, Rudi rilis mewakili bupati Padangpariaman.

Lebih lanjut, Rudy Rilis mengatakan harus ada soliditas dari seluruh alumni HMI untuk menyelamatkan bangsa ini dari keterpurukan yang saat ini terjadi.

“Kita meyakini, alumni HMI punya potensi yang sangat besar untuk memajukan bangsa Indonesia. Apalagi saat ini, sangat banyak alumni HMI yang tersebar di berbagai struktur pemerintahan dari pusat hingga daerah,” ujar Rudy.

Kata Rudi, ke depan KAHMI Pariaman harus memberikan kontribusi terhadap kemajuan bangsa Indonesia, khususnya Pemerintah Kota Pariaman dan Kabupaten Padang Pariaman.

Adapun presidium beserta jajaran kepengurusan MD. KAHMI Pariaman yang dilantik oleh Fauzan Kadir Ketua Presidium KAHMI Sumbar adalah sebagai berikut. Dewan Penasehat, Ketua Irwandi Sulin, Sekretaris Anesa Satria. Dewan Pakar, Ketua Andri Satria Masri, Sekretaris Abdul Salam.

Pengurus Harian, sebagai Presidium Hasan Basri. Abdul Rajab, Baiq Nila Ulfaini, Fajar Rusvan Rasyid dan Novri Yanda. Sebagai Sekretaris Umum Junaidi Ismail dan Bendahara Zarmis. (Release)

ShareTweetSend

Berita Terkait

Pemkab Padangapriaman dan Kejari Pariaman Teken MoU

Selasa, 6 Mei 2025 | 19:12

...

Ariza Aprilia Fitri.

Sengketa Informasi Publik: Antara Transparasi dan Privasi

Selasa, 6 Mei 2025 | 15:03

...

Diskominfo Pariaman Sosialisasikan Pembentukan PPID Desa

Selasa, 6 Mei 2025 | 07:26

...

Tingkatkan Layanan Kesehatan Pemko Pariaman Kunjungi Kemenkes RI

Selasa, 6 Mei 2025 | 07:15

...

Indonesia Luncurkan Platform AI Pertama di Dunia untuk Respons Penyakit Akibat Perubahan Iklim

Selasa, 6 Mei 2025 | 06:49

...

Bupati Padang Pariaman Ajak Muhammadiyah Bersinergi Membangun Daerah

Senin, 5 Mei 2025 | 20:46

...

John Kenedy Azis Optimis Dasa Wisma Sinar Pagi 3 Raih Juara Tingkat Provinsi

Senin, 5 Mei 2025 | 20:43

...

Rahmat Hidayat Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas

Senin, 5 Mei 2025 | 20:37

...

BERITA TERKINI

Pemkab Padangapriaman dan Kejari Pariaman Teken MoU

Selasa, 6 Mei 2025 | 19:12
Ariza Aprilia Fitri.

Sengketa Informasi Publik: Antara Transparasi dan Privasi

Selasa, 6 Mei 2025 | 15:03

Diskominfo Pariaman Sosialisasikan Pembentukan PPID Desa

Selasa, 6 Mei 2025 | 07:26

Tingkatkan Layanan Kesehatan Pemko Pariaman Kunjungi Kemenkes RI

Selasa, 6 Mei 2025 | 07:15

Indonesia Luncurkan Platform AI Pertama di Dunia untuk Respons Penyakit Akibat Perubahan Iklim

Selasa, 6 Mei 2025 | 06:49

Bupati Padang Pariaman Ajak Muhammadiyah Bersinergi Membangun Daerah

Senin, 5 Mei 2025 | 20:46

John Kenedy Azis Optimis Dasa Wisma Sinar Pagi 3 Raih Juara Tingkat Provinsi

Senin, 5 Mei 2025 | 20:43

Rahmat Hidayat Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas

Senin, 5 Mei 2025 | 20:37

John Kenedy Azis Sampaikan Orasi Ilmiah di ISI Padang Panjang

Senin, 5 Mei 2025 | 20:34

Kebakaran di Jati Baru, Rumah Dua Lantai Dilalap Si Jago Merah

Senin, 5 Mei 2025 | 20:30

5 Tersangka Pengedar Narkoba Ditangkap Polres Sijunjung

Senin, 5 Mei 2025 | 20:26

PDI Perjuangan Padang Pariaman Hadir Sebagai Mitra Strategis Bupati John Kenedy Azis

Minggu, 4 Mei 2025 | 22:14
  • Redaksi
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
www.lintassumbar.co.id

© 2023 - Developed by Sumbarweb.

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video

© 2023 - Developed by Sumbarweb.