• Redaksi
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Lintas Sumbar
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Lintas Sumbar
No Result
View All Result

Undang Persepar dan PSP, Persikopa Gagas Trofeo Palapa

Selasa, 25 Oktober 2022 | 12:07
Undang Persepar dan PSP, Persikopa Gagas Trofeo Palapa
Share on FacebookShare on Twitter

Lintassumbar.co.id – Klub Persikopa Pariaman menggagas ajang ujicoba bertajuk trofeo Palapa yang diikuti oleh tiga klub Persikopa, Persepar Padangpariaman dan PSP Padang. Iven ini akan digelar Rabu esok, 26/10 di lapangan Persikatim, Kota Pariaman, dimana Persikopa bertindak sebagai tuan rumah.

“Trofeo Palapa merupakan ajang silaturahmi jelang bergulirnya kejuaraan Liga 3 Sumbar yang diikuti oleh klub peserta Liga 3 Sumbar, Persikopa, Persepar dan PSP,” ujar Ketua Harian Persikopa kepada lintassumbar.co.id, Selasa, 25/10.

BacaJuga

Alan Martha, Eks Penyerang Timnas, Sosok di Balik Kebangkitan Persikopa

Solusi Alternatif Pembiayaan UMKM melalui Fintech Lending

Buyung Lapau menambahkan iven ini bisa menjadi tolak ukur bagi semua klub peserta guna mengukur kemampuan menjelang bergulirnya Liga 3 Desember mendatang.

“Bagi masing-masing tim ajang ini tentu saja bisa menjadi ajang untuk menguji sejauh mana kemampuan para pemain dan penerapan taktik di lapangan,” ujar Buyung Lapau.

Sementara itu Ketua Umum Persikopa, Genius Umar, mengatakan digelarnya Trofeo Palapa juga bertujuan memperkuat hubungan ke tiga daerah yang tergabung dalam Palapa yakni Pariaman, Padangpariaman dan Kota Padang.

“Palapa itu kan singkatan dari Pariaman, Lubuk Alung (Padangpariaman) dan Padang, jadi ketiga daerah yang saling terhubung ini sudah berkomitmen bersinergi melakukan percepatan pembangunan,” ujar Genius Umar.

“Trofeo Palapa akan digelar di Lapangan Persikatim, Sikapak Timur, Rabu, 26/10, mulai pukul 14.00 WIB. Kami mengundang masyarakat luas untuk hadir menyaksikan laga ini,” pungkas Genius.

Trofeo Palapa juga disambut baik oleh Bupati Padangpariaman, yang juga Ketua Umum Persepar. Bahkan ia mengusulkan ajang ini dijadikan agenda tahunan.

“Selain dari sisi olahraga, iven ini kuga baik untuk hubungan kedua daerah dalam rangka percepatan pembanguna kawasan Palapa, bahkan kalau bisa ini dijadikan agenda tahunan,” harap Suhatri BUr.
(Fadhil)

ShareTweetSend

Berita Terkait

Alan Martha, Eks Penyerang Timnas, Sosok di Balik Kebangkitan Persikopa

Alan Martha, Eks Penyerang Timnas, Sosok di Balik Kebangkitan Persikopa

Sabtu, 26 November 2022 | 10:16
Solusi Alternatif Pembiayaan UMKM melalui Fintech Lending

Solusi Alternatif Pembiayaan UMKM melalui Fintech Lending

Minggu, 6 November 2022 | 23:20
Diketuai Suhatri Bur, Persepar Langsung Daftar Liga 3 Sumbar

Persikopa Pastikan Ikut Liga 3 dan Piala Suratin U-17

Sabtu, 24 September 2022 | 19:30
Upcara HUT RI Padangpariaman Berlangsung Khidmat

Upcara HUT RI Padangpariaman Berlangsung Khidmat

Kamis, 18 Agustus 2022 | 10:24

Komentar

BERITA TERKINI

Kepemimpinan Osman Ayub Diapresiasi Fadly Amran

Kepemimpinan Osman Ayub Diapresiasi Fadly Amran

Minggu, 29 Januari 2023 | 11:54
Ali Mukhni Terpilih secara Aklamasi Jadi Ketua PKDP Sumbar

Ali Mukhni Terpilih secara Aklamasi Jadi Ketua PKDP Sumbar

Sabtu, 28 Januari 2023 | 15:54
Indo Jalito Peduli Bantu Bedah Rumah Masyarakat Kota Pariaman

Indo Jalito Peduli Bantu Bedah Rumah Masyarakat Kota Pariaman

Jumat, 27 Januari 2023 | 16:37
Pedagang di Kawasan Pantai Muaro Lasak Diingatkan Patuhi Aturan

Pedagang di Kawasan Pantai Muaro Lasak Diingatkan Patuhi Aturan

Kamis, 26 Januari 2023 | 17:03
Ponpes At-Taqwa Canduang Siap Membentuk Generasi Beriman

Ponpes At-Taqwa Canduang Siap Membentuk Generasi Beriman

Kamis, 26 Januari 2023 | 17:00
Mardison Berikan Bantuan untuk Masyarakat Korban Banjir

Mardison Berikan Bantuan untuk Masyarakat Korban Banjir

Kamis, 26 Januari 2023 | 06:21
Mardison Minta ASN Disiplin Bekerja

Mardison Minta ASN Disiplin Bekerja

Kamis, 26 Januari 2023 | 06:18
Yota Balad Tinjau Tanggul Air Yang Jebol di Desa Padang Birik-birik

Yota Balad Tinjau Tanggul Air Yang Jebol di Desa Padang Birik-birik

Kamis, 26 Januari 2023 | 06:13
Pemkab Solok dan Sijunjung Jalin Kerjasama

Pemkab Solok dan Sijunjung Jalin Kerjasama

Kamis, 26 Januari 2023 | 06:07
Hendri Septa Apresiasi Wisuda Tahfidz Yayasan Shine Al-Falah

Hendri Septa Apresiasi Wisuda Tahfidz Yayasan Shine Al-Falah

Kamis, 26 Januari 2023 | 06:00
Lucyanel Arlyn Monev Kasus Stunting di Desa Pauh Timur

Lucyanel Arlyn Monev Kasus Stunting di Desa Pauh Timur

Kamis, 26 Januari 2023 | 05:57
222 Orang Anggota PPS Kabupaten Solok Dilantik

222 Orang Anggota PPS Kabupaten Solok Dilantik

Selasa, 24 Januari 2023 | 21:15
  • Redaksi
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
www.lintassumbar.id

© 2019 - Developed by Lokalmu Teknologi.

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Nasional
  • Eksos
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Parlemen
  • Kesehatan
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Foto
    • Video

© 2019 - Developed by Lokalmu Teknologi.